Gedung Keuangan Negara Mamuju
Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Mamuju adalah KPPN Tipe A1 yang mempunyai tugas melaksanakan kewenangan perbendaharaan dan Bendahara Umum Negara (BUN), penyaluran pembiayaan atas beban anggaran, serta penatausahaan penerimaan dan pengeluaran anggaran melalui dan dari kas negara berdasarkan peraturan perundang-undangan.
-
Klien
KPPN Mamuju
-
Lokasi
Jl. Soekarno Hatta, Karema, Kec. Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat 91512
-
Tahun Pembangunan
2014
-
Kategori
Pemerintahan
-